Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Ubah Data Rekening Tabungan BNI

 Gelar nama saya salah di dalam buku rekening tabungan BNI Cara Ubah Data Rekening Tabungan BNI
Nasabah BNI

Tanya:
Gelar nama saya salah di dalam buku rekening tabungan BNI, bagaimana cara mengubahnya?

Jawab:
Setiap nasabah bank BNI memiliki data sesuai dengan dokumen identitas diri pertama yang didaftarkan ketika buka rekening tabungan baik menggunakan kartu identitas diri KTP elektronik kartu SIM maupun password bagi warga negara asing.

Namun kadang ada beberapa nasabah yang mendapatkan beberapa data seperti nama dan gelar tidak sesuai atau ingin mengubah nama gelar yang baru saja tidak sesuai dengan kartu identitas diri bisa melakukan perubahan.

Cara ubah data nasabah rekening tabungan BNI hanya bisa dilakukan dengan datang ke kantor cabang Bank BNI. Syarat-syarat bawa buku rekening tabungan kartu identitas diri sesuai yang digunakan untuk data saat buka rekening tabungan, juga kartu ATM. Bagi pemilik rekening tabungan ada wajib diwakili orang tua baik ayah maupun Ibu sesuai ketika data yang teregistrasi saat buka rekening tabungan.

Nanti jadi kantor cabang Bank BNI Silahkan ambil nomor antrian untuk customer service. Karena nasabah melakukan perubahan data dan ganti buku rekening tabungan maka dikenakan biaya sesuai dengan jenis rekening.

Sekadar informasi tambahan kantor cabang BNI memberlakukan kebijakan bagi nasabah yang terdaftar menggunakan kartu identitas diri KTP wajib menggunakan KTP elektronik atau e-KTP. Hal ini untuk memudahkan integrasi data nasabah antara pihak bank BNI dengan lembaga lainnya yang terkait seperti Otoritas Jasa Keuangan serta penegak hukum apabila data tersebut dibutuhkan oleh hukum.

Jadi untuk ubah data nasabah di dalam rekening tabungan BNI bisa dilakukan di kantor cabang.

Posting Komentar untuk "Cara Ubah Data Rekening Tabungan BNI"