Apakah Rekening Tabunganku BNI Bisa Mendapatkan Kartu ATM?
Apakah Rekening Tabunganku BNI Bisa Mendapatkan Kartu ATM? |
Tanya:
Apakah rekening tabunganku BNI bisa mendapatkan kartu ATM?
Jawab:
Untuk produk rekening tabunganku BNI nasabah tidak mendapatkan fasilitas kartu ATM BNI. Informasi lebih detail terkait rekening tabunganku BNI silahkan lihat di halaman berikut http://bni.co.id/id-id/bankingservice/consumer/simpanan/tabunganku.aspx.
Posting Komentar untuk "Apakah Rekening Tabunganku BNI Bisa Mendapatkan Kartu ATM?"